HARI INI DALAM SEJARAH : 21 JUNI

1527 – Niccolò Machiavelli, politikus dan diplomat dari Italia, meninggal.
1751 – Lord Minto, diplomat Inggris, Gubernur-Jendral India dan Hindia-Belanda di Batavia pada tahun 1811 (w. 1814)
1788 – Konstitusi Amerika Serikat mulai berlaku, setelah diratifikasi oleh negara bagian kesembilan, New Hampshire.
1905 – Jean-Paul Sartre, filsuf yang juga penulis novel dan drama dari Perancis, lahir.
1953 – Benazir Bhutto, perdana menteri wanita pertama di Pakistan lahir.
1970 – Soekarno, proklamator kemerdekaan sekaligus Presiden RI pertama, wafat pada usia 69 tahun.
1970 – Brazil menjuarai Piala Dunia FIFA untuk yang ke-3 kalinya (1958, 1962, dan 1970), sehingga berhak memiliki Piala Jules Rimet untuk selama-lamanya.

Posted on Juni 21, 2011, in Hari Ini Dalam Sejarah. Bookmark the permalink. Tinggalkan komentar.

Tinggalkan komentar